Minggu, 29 Desember 2013

"Very often we complain and resentful anger over what is come upon us let alone take heed of what we experienced...very often we just blame god for what happened to us..although my friend.. behind all incident happened to us, Lord must have the best and most beautiful for us ... as long as we believe ... then please be assured and understand fight...trust rest assured"....

           ya..kebanyakan orag memng seperti itu,,itulah mengapa setiap penyesalan datangnya selalu belakangan..kita sering kali terbawa emosi saat tertimpa musibah,,berada pada suasana dan kondisi yang sangat tidak nyaman untuk kita..dan kehilangan sesuatu yang sangat berharga. Jangankan sabar, tawakal.. yang ada keluar kata-kata seolah2 kita lah pemilik semesta.."Tuhan.. kenapa kau berikan aku cobaan seperti ini....Tuhan kenapa kau sangat tidak adil sekali.. Tuhan apa salah dan dosaku... Tuhan kenapa kau tidak pernah sayang padaku...blalalala,,dan sejuta keluhan-keluhan yang tidak pantas kita hujatkan pada Dzat yang telah memberi kita kesempatan hidup di bumi ini.
Pernah sadarkah kita..kenapa Tuhan memberikan kita cobaan?? Karena Tuhan percaya pada kita. percaya kita mampu dan pantas mendapatkan cobaan. tentu saja hadiahnya bila kita mampu menghadapinya adalah pahala yang maha besar dan Kenaikan tingkat kemuliaan kita di mata-Nya.. dan itu artinya,,Tuhan sangat sayang pada kita.
          Tidak jarang bukan kalau kita salah oran tua kita,guru kita memberikan kita teguran..apa kalu mereka menegur kita saat kita salah itu berarti mereka tidak sayang sama kita?? ayolah kawan..kita gak lagi anak TK atau PAUD yang di tegur sedikit ngambek dan nangis kan??..justru bila kita detegur saat kita salah berarti orang tersebut sangat memperhatikan kita,,dan itu tandanya dia sangat sayang pada kita bukan??
lalu apa lagi Tuhan..Dia lah pencipta kita,,tentu Dia akan selalu mengingatkan kita saat kita jauh dari-Nya..salah dan nista..adakah di antara kalian yang tidak punya dosa??? TIDAK..tidak akan ada..lalu kenapa kalu kita salah lalu Tuhan memberikan teguran kita menghujat-Nya??
         Allah maha tau apa yang terbaik untuk kita..setiap kejadian yang menimpa kita di balik semuanya..pasti ada rahasia Tuhan yang maha sempurna..maha sempurna dan maha indah untuk kita semua..dan aku percaya,,sangat percaya akan rencana Tuhan yang Maha indah untuk kita.
Kenapa aku percaya dan harus percaya?? ya karna itu terjadi pada hidupku..
keberadaanku sekarang..diriku sekarang dan apa yang aku gapai sekarang..adalah perjalanan panjang dari awal cerita yang sangat berliku, penuh keringat bahkan air mata..dan itulah cerita dan itulah perjuanagan..bukankah segala sesuatu akan terasa lebih indah bila di capai dengan perjuangan??
        Saat masih kanak2 dan mulai dapat memahami Hidup,, aku sempat bertanya..kenapa kedua orang tuaku begitu tega menitipkan aku pada keluarga Pak De ku..kenapa bukan mereka sendiri yang merawat dan membesarkanku.apa mereka tidak pernah menyayangiku?? atau lebih kejam lagi..jangan2 mereka tidak pernah menginginkan aku??
Prasangka yang sangat kejam..ya, tapi memang benar aku sempat berfikir seperti itu, dan bila kau ada di posisiku saat itu..kalian saya kira juga akan berpraangka seperti itu juga..atau bahkan lebih buruk..:)
tapi lihatlah..berkat bersama mereka, aku bisa tumbuh menjadi pribadi mandiri, Berkat didikan pak de aku tau apa itu kerja keras..apa itu ketulusan apa itu kasih sayang..dan apa itu keluarga..Mereka memang keras kepadaku..tapi lebih sangat menyayangiku dari siapa pun..mereka tidak pernah menjadi mama dan papaku, dan aku tidak pernah menjadi darah daging mereka..tapi pengorban mereka untuk ku..bahkan jauuuuh lebih besar dan pantas untuk disebut "IBU.."
ya..ALLAH memang belum mengembalikan mama papa ku..tapi Dia menggantinya dengan keluarga yang luar biasa..dan disana,,tidak sama sekali ada penyesalan..tapi akhirnya rasa Syukur yang teramat sangat. karena telah menitipkan ku pada keluarga pak De ku..:)
       Jadi intinya jangan dulu ber'suudzon alias buruk sangka dulu tentang apa yang menimpa diri kita..kalu kita di uji..diberi masalah..berarti kita disayang dan di anggap pantas sama ALLAH..bukankah itu keren..:)
tetap tesenyum..hadapi masalah dengan bijak..dan yakinlah..Pilihan dan ketentuan ALLAH adalah jalan cerita yang Maha Indah..:)